Breaking News

Anggota DPRD Kota Jambi Ir. Hermansyah, ST Gelar Reses Pertama di Tahun 2025

 


MEDIA ROTASI, KOTA JAMBI - Anggota DPRD Kota Jambi Ir. Hermansyah, ST Fraksi Gerindra melakukan reses pertama di tahun 2025 dalam rangka menyerap aspirasi terkait permasalahan dan kebutuhan masyarakat yang dilaksanakan di Kelurahan Payo Lebar Jelutung, Sabtu, (22/2/2025).

Reses tersebut dihadiri Camat Jelutung, Babinsa, Bhabinbkabtibmas, Para Ketua RT, Tokoh Masyarakat ratusan masyarakat yang antusias mengikuti reses tersebut.

Dalamsabutannya, Hermansyah mengatakan sebagai wakil rakyat ia diamanahkan untuk memperjuangkan kepetingan Masyarakat. Tentunya apa yang disampaikan Masyarakat Kelurahan Payo Lebar dalam hasil reses ini kita akan kawal sesuai aspirasi Masyarakat. Kedua kita akan singkronkan dengan hasil musrenbang Kecamatan.

“Kami tidak akan pilih pilih RT maupun dapil ataupun suara terbanyak sewaktu pemilihan legislative yang lalu, semuanya akan kita perjuangkan untuk kepentingkan Masyarakat khususnya dapil saya”. Ucap Hermansyah.

Beberapa Masyarakat menyampaikan masalah insfrastruktur, UMKM dan pembuatan Posyandu untuk bisa direalisasikan di Kelurahan Payo Lebar. (LA)

0 Komentar

"/>
"/>

Advertisement

Cari Berita Anda Disini

Close